Rabu, 03 November 2010

mengenal power balance

Apa sih POWER BALANCE ???
Power Balance adalah sebuah alat keseimbangan yang dirancang untuk bekerja dengan bodi alami Anda. Power Balance adalah favorit di antara para atlet elit yang berguna untuk menyeimbangkan kekuatan dan fleksibilitas. Power Balace adalah frekuensi lemah dan data biologis yang terprogram ke dalam media holografis (hologram).Teknologi ini di desain untuk beresonansi dengan medan biologis tubuh , energi dalam atau chi sehingga meningkatkan efisiensi sistem elektronik ,kimia,dan organik tubuh anda.

 Darimana asal Power balance?
power balance dan variannya berasal dari USA (amerika)
http://www.powerbalance.com/

Bagaimana Cara Kerja Power Balance ???

Power Balance didasarkan dari gagasan untuk mengoptimalkan aliran energi di dalam tubuh mirip dengan filosofi timur. Hologram yang terdapat di dalam Power Balance dirancang untuk beresonansi dan merespon energi natural ke dalam tubuh
Manfaat dari POWER BALANCE ???
1. Lebih cepat respon sinaptik (fungsi otak)
2. Meningkatkan respon otot (baik cepat dan lambat berkedut jaringan)
3. Meningkatkan stamina (penyerapan oksigen lebih baik)
4. Meningkatkan fleksibilitas tubuh
5. Keseimbangan tubuh akan jauh lebih baik

cara membedakan power balance asli dengan yang palsu??
kalau secara fisik perbedaan bungkus memang sangat sulit dibedakan, pada belakang kedua bungkus akan tetap tampak sama, yaitu “embedded in the USA” dan “Made in china”.
mau ditutup barcode atau harga atau apapun, kalau disingkap tampilan akan sama. yang membedakan adalah barang yang asli akan keluar untuk produksi langsung dari USA. BUKAN china! (narasumber: orang dalam produksi power balance di USA)
kalau dari dalam bungkus akan makin terlihat perbedaannya, yaitu PB asli akan memiliki warna hitam dan abu-abu, sedangkan yang palsu akan memiliki warna hitam dan biru muda.
(nara sumber : orang dalam di US, beli PB asli dan PB palsu)
dan yang paling jelas adalah pada PB itu sendiri.
secara fisik hologram akan terlihat sama, tapi jelas penempatan tulisan “performance technology” yang berbeda.
PB asli akan memulai penempatan tulisan persis dibawah titik
PB palsu akan memulai persis dibawah huruf “R” pada kata power.

dan yang terakhir adalah perbedaan warna yang mencolok dan bahan.
PB asli akan terlihat lebih solid warnanya dan berbahan tebal
PB palsu akan lebih muda/pudar dan terkadang berbahan tipis.

sumber :
http://dntz-oink.blogspot.com/2010/07/gelang-power-balance.html
http://bimocb914.blogspot.com/2010/08/cara-membedakan-power-balance-yang-asli.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar